PENGUNGKAPAN IMPLEMENTASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY BERDASARKAN ISO 26000:2010 PADA PT BANK BRI (PERSERO) TBK TAHUN 2018

  • Adri Tohpati Santoso Jurusan Akuntansi, Politeknik Negeri Semarang
  • R. Gunawan Setianegara Jurusan Akuntansi, Politeknik Negeri Semarang
  • Ramli Jurusan Akuntansi, Politeknik Negeri Balikpapan
Keywords: Corporate Social Responsibility, ISO 26000:2010

Abstract

Adri Tohpati Santoso, Implementasi Corporate Social Responsibility berdasarkan ISO 26000:2010 pada PT Bank BRI (Persero) Tbk Tahun 2018 di bawah bimbingan Bapak R. Gunawan Setianegara, S.E.,M.M. dan Bapak Ramli, SE.,MM. Juli 2019, 96 halaman. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui 7 unsur corporate social responsibility berdasarkan ISO 26000: 2010 pada Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Data diperoleh dari Annual Report Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Penelitian ini mengunakan metode penelitian kualitatif, dimana metode ini bermaksud menganalisis implementasi corporate social responsibility perusahaan agar memiliki reputasi yang baik, yang secara konsisten melakukan upaya-upaya untuk membantu meningkatkan kesejahteraan dan kualitas hidup masyarakat dan lingkungan sekitarnya. Hasil penerapan CSR telah dilaksanakan dan dinilai memenuhi.

Published
2020-03-10
How to Cite
Santoso, A. T., Setianegara, R. G., & Ramli. (2020). PENGUNGKAPAN IMPLEMENTASI CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY BERDASARKAN ISO 26000:2010 PADA PT BANK BRI (PERSERO) TBK TAHUN 2018. Jurnal Mahasiswa Akuntansi Poltekba (JMAP), 1, 12-19. Retrieved from https://ejournal.poltekba.ac.id/index.php/jmap/article/view/42

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>