ANALISIS KINERJA KEUANGAN PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, DAN AKTIVITAS PADA PT BANK MANDIRI TBK PERIODE 2015-2019
Abstract
This study aims to determine the financial performance of PT Bank Mandiri Tbk based on the ratio of profitability, solvency, and assets. Performance measurement is very important to be used as a planner for the future. The financial performance of profitability which can be seen tends to decrease along with the solvency ratio which also fell quite drastically in 2016 and the activity that decreased in 2017 and 2018, the researcher wanted to know, what were the factors that caused this decline. The methodology used for this research is descriptive quantitative. The subjects in this study were PT Bank Mandiri Tbk for the period 2015-2019.
The results of this study describe the factors of high pressure on the exchange rate, geopolitical risk that affects profitability ratios, factors of slowing global economic growth, an increase in interest rates that affect the solvency ratio, and the enactment of the Tax Amnesty Law (tax amnesty), Tightening of borrowing costs that affect the ratio activity.
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan PT Bank Mandiri Tbk berdasarkan rasio Profitabilitas, Solvabilitas, dan Aktiva. datang. Kinerja keuangan Profitabilitas yang dapat dilihat cenderung menurun disertai rasio Solvabilitas ikut turun cukup drastis pada tahun 2016 dan Aktivitas yang turun pada tahun 2017 dan 2018 maka peneliti ingin mengetahui, apa sajakah faktor-faktor yang menyebabkan penurunan tersebut. Metodologi yang digunakan untuk penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah PT Bank Mandiri Tbk periode 2015-2019.
Hasil penelitian ini menggambarkan faktor tingginya tekanan terhadap nilai tukar, resiko geopolitik yang mempengaruhi rasio profitibiltas, faktor pertumbuhan ekonomi global yang melambat, terjadinya kenaikan suku bunga yang mempengaruhi rasio solvabilitas, dan Diberlakukannya UU Pengampunan Pajak (tax amnesty), Pengetatan biaya pinjaman yang mempengaruhi rasio aktivitas.
References
Komponen laporan keuangan. PSAK NO 1
Abdullah dan Francis. 2012. Dasar-Dasar Perbankan.
Cetakan Kesembilan, Jakarta : PT. Bumi Aksara
Abdullah, Thamrin dan Francis Tantri. 2013.
Manajemen Pemasaran. cet. II. Jakarta:
PT RajaGrafindo Persada.
Annual Report Bank Mandiri. 2015-2019
Tinjauan Kinerja Keuangan.
https://www.bankmandiri.co.id/
Bambang Wahyudiono, SE,MM,QIA. 2014.
Mudah Membaca Laporan Keuangan.
Jakarta: Raih Asa Sukses (Penebar Swadaya Grup).
Bappenas. 2015-2019.
Perkembangan Ekonomi Indonesia dan Global.
Accessed April 07, 2017. https://www.bappenas.go.id/
CNN Indonesia. Bank Indonesia.
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia.
Accessed November 01, 2017.
https://www.cnnindonesia.com/
Kasmir. 2013. Analisis laporan keuangan,
Pengertian laporan keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.
Kasmir. 2012. Analisis laporan keuangan,
PT Rajawali Grafindo Persada, Jakarta
Kasmir. 2012. Bank dan Lembaga Kuangan Lainnya.
Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kasmir, SE., MM. 2010.
Dasar-Dasar Perbankan.
Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2014. Akuntansi Perbankan.
Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2014. Analisis Laporan Keuangan,
Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2015. Analisis Laporan Keuangan,
Jakarta: Rajawali Pers
Kasmir. 2014. Tujuan dan Manfaat Analisis
Laporan Keuangan, Jakarta:
PT Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2014. Dasar-dasar perbankan,
pengertian profitabilitas.
Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2015. Dasar-dasar perbankan,
pengertian solvabilitas.
Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Kasmir. 2015. Dasar-dasar perbankan,
pengertian aktivitas. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Keuangan, Otoritas Jasa. n.d. Perbankan.
Accessed April 15, 2020. http://www.ojk.go.id
Kusumawati, Melia. 2012.
"ANALISIS KOMPARATIF KINERJA KEUANGAN
PERBANKAN BERDASARKAN METODE CAMELS
DAN RGEC PADA PT. BANK MANDIRI (Persero) TBK."
Laporan Perekonomian Indonesia. 2015-2019.
Perekonomian global, accessed April 28, 2016.
https://www.bi.go.id
Lembaga Penjamin Simpanan. 2015-2019.
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia,
accessed Maret 01,2016. https://lps.go.id/
Perbankan, U.-U. R. (1998). www.bphn.go.id.
Retrieved 01 11, 2020, from www.bphn.go.id:
https://www.bphn.go.id/data/documents/98uu010.pdf
Sugiyono, Prof. Dr. 2012.
Metode Penelitian Bisnis
(Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D).
Bandung : ALFABETA, CV.
Sujarweni, Wiratna. 2017.
Analisis Laporan Keuangan.
Yogyakarta: Pustaka Baru Press.